Ada yang Beda dari Satpam Pabrik Mobil Ini

VIVA â€" Setiap pabrik mobil membutuhkan satuan pengamanan atau satpam, yang tugasnya menjaga agar kondisi tetap aman. Mereka bertugas selama 24 jam secara bergiliran, memastikan semua titik tetap kondusif.
Tugas mereka dipermudah dengan adanya teknologi kamera CCTV, yang bisa digunakan untuk melakukan pemantauan semua area dari satu titik saja.
Meski demikian, tetap ada juga yang berkeliling memeriksa apakah pintu tetap dalam kondisi tertutup, serta memastikan tidak ada potensi bahaya seperti kebakaran.
0 Response to "Ada yang Beda dari Satpam Pabrik Mobil Ini"
Post a Comment